Study Excursie Business Practice 4
Study Excursie Business Practice 4 STIMIK STIE ASIA
MALANG
Kamis, 13 Juli 2017
Taman Safari Indonesia II
Business Practice 4 ASIA MALANG kini mengunjungi
Taman Safari Indonesia II yang terletak di Prigen, Pasuruhan Jawa Timur, untuk
memenuhi tugas UAS mata kuliah Business Practice 4. Semua Mahasiswa mengikuti
seminar mengenai HRD, Sales dan Marketing dan Finance yang ada di Taman Safari
Prigen tersebut.
Visi dan Misi dari Taman Safari Indonesia II Prigen :
Visi : Menjadi
tempat rekreasi yang dikenal diseluruh dunia
Misi : Menjadi salah satu model safari park yang menjadi ciri khas wisata keluarga Indonesia.
Tugas HRD di Taman Safari Indonesia II Prigen :
a. Melakukan
Perekrutan personil atau karyawan yang berkompeten untuk bekerja dan bergabung
dengan Taman Safari Indonesia II Prigen ini.
b. Memberikan
Pelatihan kepada karyawan sebelum mereka
diterjunkan langsung ke lapangan.
c. Memonitoring
kinerja para karyawan.
d. Memberikan
keputusan jabatan terhadap para karyawan.
e. Distribusi
pembayaran karyawan.
f. Survey
Karyawan.
g. Monitoring
Perlengkapan kesehatan bagi karyawan.
h. Trouble
Shooting pada karyawan.
i.
Menjaga hubungan dengan karyawan.
j.
Membentuk tim-tim untuk proyek-proyek
tertentu.
Sales Dan Marketing di Taman Safari Indonesia II
Prigen.
Sales : Menjual Produk dan jasa
Tugas Sales :
·
Melakukan Company Visit untuk melakukan
promosi.
·
Follow Up Business Lead.
·
Membuat Event Order untuk klien yang
akan mengadakan acara di TSI II Prigen sebagai sarana komunikasi.
·
Melakukan handling terhadap grup besar.
·
Membuat laporan kunjungan.
Marketing : Memasarkan produk dan jasa dari sebuah
perusahaan kepada khalayak ramai agar perusahaan terkait dikenali oleh banyak
orang secara luas.
Tugas Marketing :
·
Promosi melalui Above The Line dan Below The Line. Above The Line ( target audience
sangat luas bisa melalui TV, Surat Kabar, dll). Below The Line ( target
audience terbatas bisa melalui event,sponsor,trade promotion, dll).
·
Social Media Utilityzation yaitu
menghandle social media milik TSI II seperti FB, Instagram, dan lainnya .
·
Menjaga positive images dari perusahaan.
Bagian Finance di Taman Safari Indonesia II Prigen :
Departemen keuangan di TSI II Prigen :
1. Asset (Were House) menangani stok barang yang diperlukan oleh perusahaan.
2. Finance menangai pembiayaan yang akan dikeluarkan untuk kepentingan tertentu dari sebuah perusahaan.
3. Purchasing menangani pembayaran terhadap keperluan atas pembelian barang yang dilakukan oleh sebuah perusahaan terkait.
4. Accounting menangani jumlah uang atau total biaya yang harus dikeluarkan untuk pembiayaan, pembayaran atas suatu event yang dilakukan oleh perusahaan.
Departemen keuangan di TSI II Prigen :
1. Asset (Were House) menangani stok barang yang diperlukan oleh perusahaan.
2. Finance menangai pembiayaan yang akan dikeluarkan untuk kepentingan tertentu dari sebuah perusahaan.
3. Purchasing menangani pembayaran terhadap keperluan atas pembelian barang yang dilakukan oleh sebuah perusahaan terkait.
4. Accounting menangani jumlah uang atau total biaya yang harus dikeluarkan untuk pembiayaan, pembayaran atas suatu event yang dilakukan oleh perusahaan.
Beberapa wahana yang ada di Taman Safari Prigen II :
1. Safari Adventure
kawasan utama untuk melihat koleksi satwa dari berbagai negara di dunia yang terbagi dalam kategori satwa Amerika, satwa Afrika dan satwa Asia. Anda bisa mengunjungi ‘perkampungan’ satwa ini sesuai dengan habitat aslinya dengan menggunakan mobil pribadi atau shuttle bus yang difasilitasi oleh Taman Safari Indonesia II Prigen. Awas, jangan sekali-kali Anda membuka pintu mobil atau bahkan keluar. Ini dilarang karena untuk menghindari penyerangan satwa liar kepada pengunjung. Beberapa satwa yang dapat kita saksikan saat melakukan Safari Adventure diantaranya adalah Singa, Harimau, Bison, Orangutan, Jerapah, Tapir, Badak, Beruang Madu, Eland, Pelikan, Kuda Nil, Chapman Zebra dsb.
2. Animal Show
merupakan berbagai pertunjukan yang dilakukan oleh para satwa unik dan lucu di Taman Safari Indonesia II Prigen yang dapat disaksikan oleh pengunjung. Animal Show ini memperagakan atraksi permainan satwa serta menekankan pada edukasi kepada pengunjung tentang satwa tersebut. Berbagai pertunjukan satwa yang sangat menarik perhatian pengunjung diantaranya adalah Dolphin Bay, Plaza Gajah, Panggung Harimau, panggung “Journey To The Temple Of Terror” dsb.
3. Baby Zoo
merupakan tempat menarik yang dapat Anda manfaatkan untuk lebih mengenal dekat bayi-bayi satwa yang ada disana. Silahkan menyentuh, memegang atau menggendong bayi-bayi satwa yang lucu ini untuk menguji adrenalin Anda, disamping meningkatkan kecintaan terhadap satwa-satwa disini. Beberapa satwa yang ada di kawasan Baby Zoo adalah Binturong, Simpanse, Taman Burung, Aquatic Land, Golden Cat dsb.
4. Recreation Area
Berbagai wahana permainan yang mengasyikkan juga dapat Anda nikmati disini, diantaranya adalah Safari Jeep, Roller Coaster, Sepeda Layang, Boom Boom Boat, Gajah Terbang, Dino Plane, Gokart dsb.
Untuk Stand-stand yang ada di Taman Safari Indonesia
II Prigen diantaranya :
·
Stand loket masuk
·
Stand Kolam renang
·
Stand permainan, dan,
·
Stand restoran.
Kemudian untuk Kondisi atau kesehatan satwa,
mayoritas disebabkan oleh makanan, karena apabila tidak ada varian dalam
makanan maka satwa-satwa tersebut akan merasa bosan. Berikut adalah penentuan pakan
di Taman Safari Indonesia II :
·
Spesies
·
Umur
·
Kebutuhan
Khusus
·
Suplemen
·
Enrichment
Komentar
Posting Komentar