Postingan

Menampilkan postingan dari 2014

SEBERKAS MASA LALU ♡

Gambar
Kau menyiksaku disini dalam rasa bersalah yang kini membunuhku secara perlahan .. Masa lalu memang benar adanya, tak ada seorang makhluk pun di alam semesta ini tanpa masa lalu .. Entah kelam atau indah kah masa lalu mu .. yang tau hanyalah dirimu .. Masa lalu tidak untuk dilupakan~ Masa lalu tidak untuk di buang~ Masa lalu tidak untuk di tinggalkan begitu saja~ tanpa jejak~ tanpa bekas setitik pun ... Sebenci benci nya kau terhadap masalalu mu .. Semarah marah nya kau dengan masa lalu ... Semurka murka nya kau dengan masa lalu itu .. Jangan pernah anggap masa lalu adalah sebuah hal yang sangat sangat tak penting .. bahkan sangat mengganggu hidupmu. Justru masa lalu adalah seberkas perjalanan hidupmu bukti bahwa dirimu pernah melewati proses sebuah pencapain dalam hidupmu .. Masa dirimu mencapai sebuah pencapain dalam hidupmu tak akan pernah ada dan terjadi jika tak ada masa lalu yang mengiringi hidupmu .. Kenanglah masa lalu mu sebagai sebuah cahaya terang, walau itu tak b...